[Pengabdian Masyarakat] Pelatihan LMS dengan menggunakan Google Classroom di Sekolah Alam Gaharu.

[Pengabdian Masyarakat] Pelatihan LMS dengan menggunakan Google Classroom di Sekolah Alam Gaharu.

Tim kelompok Abdimas Kelompok keahlian  CEIS (Control Electronics and Intelegent System) dari Jurusan S1 Teknik Elektri yang terdiri dari tiga dosen antara lain, Dr. Achmad Rizal, Istiqomah, M.Sc, dan Brahmantya Aji Pramudita, S.Si., M.Eng. Tim dibantu dengan 4 mahsiswa S1 Teknik Elektro angkatan 2020 untuk melaksanakan pengabdian masyarakan Di Sekolah Alam Gaharu.

Gambar 1. Tim kelompok Abdimas dan Peserta.

Masyarakat sasar adalah guru Sekolah Alam Gaharu. Konsep Sekolah Alam Gaharu tentu tidak lepas dari konsep sekolah alam secara umum. Dengan konsep tersebut maka kegiatan kelas konvensional menjadi kurang sehingga perlu diantisipasi dengan belajar mandiri. Ketersediaan sumber belajar yang bisa diakses setiap saat oleh siswa menjadi satu kebutuhan yang nyata. Salah satu solusi yang ditawarkan adalah ketersediaan LMS sebagai wadah untuk interaksi siswa dan guru dalam proses pembelajaran.

            Peserta pelatihan LMS ini terdiri dari 22 Peserta yang terdiri dari 18 guru perempun dan 4 guru laki-laki dengan sebagian guru berumur kisaran antara 21-30.  Dari kuisioner prapelatihan guru merasa sangat membutuhkan pelatihan tersebut, sehingga pelatihan ini memenuhi kebutuhan sebagian guru SA Gaharu. Kuisioner setelah pelatihan melihat pelatihan ini dapat menumbuhkan keinginan guru untuk mengimplementasikan LMS disistem pembelajaran.

https://youtu.be/6Nsbqd9IHj

https://youtu.be/6Nsbqd9IHjg

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *